Menurut Zaimar (2002), repetisi termasuk ke dalam majas penegasan. Repetisi adalah pengulangan kata atau frasa, klausa, bahkan kalimat. Dalam Kamus Linguistik Edisi Keempat (2008), Kridalaksana mengartikan pengulangan sebagai ‘penggunaan unsur …
Stilistika
Gorys Keraf dalam Diksi dan Gaya Bahasa (2006) menuliskan lapis-lapis klasifikasi gaya bahasa. Berdasarkan langsung dan tidak langsungnya makna, gaya bahasa atau figure of speech digolongkan ke dalam gaya bahasa …
Majas adalah salah satu konsep yang sukar untuk didefinisikan. Bahkan, Kamus Linguistik Edisi Keempat (2008) tidak menyertakan entri majas di dalamnya. Sementara itu, KBBI V daring hanya menyamakan majas dengan …
Selama bekerja di bidang bahasa, laras bahasa hukum adalah ranah yang menurut saya paling sulit. Bagaimana tidak? Ranah hukum memiliki gaya bahasa tersendiri dan terminologi yang terdengar asing. Bahkan, ketika …
Saat ini, sebagian besar orang bermedia sosial. Facebook, Instagram, Twitter, WhatsApp, YouTube, dan TikTok adalah segelintir contoh aplikasi yang rutin kita buka sehari-hari. Ditambah lagi, pandemi yang menyita kebebasan ruang …